Kaki seribu Rusty millipede (Trigoniulus corallinus) Kawin


Tanggal: 3 Januari 2013
Kamera: Canon IXY DIGITAL 510 IS
Lokasi: Pasar Rebo, Jakarta Timur

kaki seribu Rusty millipede (Trigoniulus corallinus) kawin
Sang kaki seribu Trigoniulus corallines jantan yang berada di punggung sang betina tampak sedang merayu sang betina agar mau dikawininya.

saat kawin, kaki seribu jantan menggunakan gonopod yang merupakan kaki yang termodifikasi yang terletak pada sekmen ke 7 untuk mentransfer spermanya
Setelah betina menerima sang jantan, ia lalu membalikan kepalanya sehingga organ kopulasi jantan (gonopod) dapat mentransfer sperma ke alat kelamin betina di sekmen ke 3.

Lihat lebih banyak foto, cerita dan klasifikasi ilmiahnya di insectiara.

1 comments on “Kaki seribu Rusty millipede (Trigoniulus corallinus) Kawin

  1. dan itu kalo beranak itu biasanya berapa banyak kang?? apa sama dengan ikan gitu ya??

    wah…belum tahu nih, sekali punya anak bisa berapa banyak ya…

Tinggalkan komentar